Tuesday 31 May 2011

One Afternoon

Masih dalam suasana TA.
Suatu sore di Jalan Pulau Batam III/3.
Tempat yang sudah kami invasi selama lebih dari 4 tahun.
Kediaman keluarga Wardana. Keluarga yang casual dan cozy
(kalo yang punya rumah baca ini mungkin saya disekap dan dimasukin ke mesin cuci).

Tempat yang kami rindukan. Penuh dengan kejutan (lagi eek bisa dijepret kamera)
Penuh dengan kenangan (kenangan ama jepit jemuran yang nempel dimuka)
Kenangan akan cat poster (yang ga pernah selesai)
dan tempat numpang tidur (kalo lagi buat tugas)


Monday 23 May 2011

Selfportrait

H-7 Pameran Tugas Akhir FSRD ISI Denpasar
Ya, H-7. Syarat masih 0%.
Dan....ga punya foto untuk foto katalog pameran.

Sambil menunggu transferan dari Ida Bagus Putu Nata Biksuka.
Maka terjadilah Photobooth.

Backyards




Pol, taken at the backyard
Taken with analogue camera Nikon FG200
With Fujifilm BW film
Printed on ILFORD paper.
for Fotografi II: The Dark Room assignment

Saturday 21 May 2011

Photography

Perkenalkan ini teman baik kami, Abe.
Kami sedang berusaha menangkap teknik Panning yang bikin pening.
Dengan kamera manual andalan kami kami menuju Lapangan Niti Mandala, Renon.



Dan ini adalah cerita kami empat tahun yang lalu.
Sebuah cerita yang kami simpan untuk dikenang dan ditertawakan dikemudian hari.
Sebuah cerita yang empat tahun lalu membuat kami hampir meledak.
Dan empat tahun kemudian? kami bersyukur akan mata kuliah Fotografi I.

Salam Panserd.

:)


Credits:
NIKON FG-20
Fujifilm ISI 100
Canon PIXMA MP145
A map in a box locked for four years.

Sunday 15 May 2011

Tuesday 10 May 2011

H-30

Sudah hampir setahun sejak terakhir kami memutuskan untuk mengambil mata kuliah: Tugas Akhir Studio. Banyak juga yang kami lewati dan sayapun sudah dilewati season pertama. Yak, ditinggal teman-teman seperjuangan. Tertekan aturan kampus dan akhirnya memutuskannya untuk melepaskannya.

Banyak yang saya pelajari, belajar tentang kekompakan dan perjuangan dari teman-teman IAMBANDS dan Suara Smansa Manggala Dara, dari teman-teman Panserd yang pantang menyerah hingga akhirnya finish di garis akhir dan dari keluarga saya sendiri. :D

2011, new dawn, new beginning, new life. Kini sudah siap berjuang, terlalu banyak hal yang berharga telah memotifasi saya, bertemu Sagmeister, teman-teman yang sudah tidak ada, di follow Arina Mocca, diterima menjadi bagian dari Temuyuk. Terlalu berharga untuk disia-siakan.

Dan kini, H-30 menuju sidang tugas akhir.
Thanks friends, fams, Good Time Chocolate, Milo, Nescafe, iTunes, Printer, Mac Book!
Sudah waktunya perang!
Abe, Sanjay, Pita, Desi, JX, Lya, Tin, dkk siap?
Mau tidak mau..
Mari siapkan bambu runcing dan tentunya machine gun dan tentunya tameng super tebal.



Með Suð í Eyrum Við Spilum Endalaust!
Sekali lagi?! PANSERD!

You Forgot It In People

Rata-rata komentar pertama orang (umum dan selera musik homogen) ketika mendengar album ini: “Eh? Apaan nih? Musik?”.
You-Forgot-It-In-People


 You Forgot It In People, dirilis pada tahun 2004 dan merupakan album kedua dari epic band asal Kanada, Broken Social Scene. Aliran dari band ini berupa Experimental Indie Rock. Jumlah membernya? Ada 19 orang dengan 5 member tetap.

Wednesday 4 May 2011

South Park! Part Two

To the point!
The recurring cast from South Park!

Wendy Testagurbger
Craig Tucker
Clyde Donovan
Bebe Stevens
Token Black!





South Park!

Salah satu serial TV favorit saya..
Dan kali ini saya mencoba meredrawnya dengan menggunakan program Adobe yang berbasis vektor.
Dan jadilah 5 karakter utama:

Eric Cartman 
Kyle Broflovsky
Stanley Marsh
Kenny McCormick 
Leopold Stoch





Tuesday 3 May 2011

Typographies: Auto Text Attack!


Aha!
Auto text attack!
Inspired by my Twitter friends.
*recently using autotext for BlackBerry
Then: TADA!!! Actually, It's not that simple. It’s using supportable fonts, pen tools, etc to create it. It’s not easy as you click that space tab.






Tools:
Adobe Illustrator
Adobe Photoshop
© 2011 Esha Satrya Powered by Google's Blogger

Butters Stotch!

♫ Loo loo loo, I've got some apples! Loo loo loo, you've got some too♪



Tools: Adobe Photoshop & Adobe Illustrator + Passion

Sunday 1 May 2011

Rip Curl: Artist of the Search 2011

Many thanks before to Mr. Primahita Gunadharma.
Dia yang sangat mendukung saya dalam hal ilustrasi manual. :)
Hingga suatu saat ia menawarkan saya sebuah tantangan, 
Artist of the Search 2011.

Lama setelah pembicaraan kami, kini Artist of the Search 2011 resmi dipublikasikan.
Kali ini, Bli Gus De yang memberitahu.
Yep, sesuai saran dari Pontil & Gus De "ingat gambar manual".
Sipp, and let's roll!

Sedikit explorasi, dan jadilah: TADA!!



Dan tidak lupa saya ucapkan terima kasih untuk Riri Prabandari & Suryawan Wardana untuk buku
ilustrasi tradisinya. :D