Thursday 31 December 2015

Chapter XXVII

"Bangsat, I'm the God", awal tahun saya mulai dengan menantang dunia.
Berbekal kenekatan, dan kesombongan saya optimis tahun ini akan menyenangkan.
Indeed, it's super fun walau kami babak belur menghadapinya.

Awal tahun dimulai dengan menyatukan teman-teman saya, teman-teman Dektri, dan teman-teman Hendika di MEREMAS.
Nggak percaya di waktu yang singkat kami bisa bikin acara segede ini dengan impact dan gaung yang belum berhenti sampai dengan sekarang.
Yes, the dots are connected


Adapun pencapaian lainnya yang saya capai di tahun ini.
Bermain sambil bekerja di Filosofi Campuhan bareng temen-temen SHL Asia.
Diberi kesempatan untuk berkolaborasi lagi dengan angkatan favorit saya DKV12.
Dan bertemu teman-teman baru The BCkan Setan.

Di balik itu tentunya ada rasa rindu berkumpul bersama orang terdekat.
Awal tahun diberi waktu untuk pulang di upacara Ngaben nenek.
Senang bisa berkumpul kembali bersama mereka setelah lama disibukkan dengan pekerjaan masing-masing.
Bahkan, saya banyak mendapat hal baru tentang keluarga sampai pertengahan tahun ini.

Bagaimana dengan PANSERD?
Sudah mulai jarang berkumpul walau sebenarnya sudah kangen.
Well, sudah waktunya untuk fokus ke kehidupan masing-masing.
Endingnya kami dikumpulkan di kelahiran anak masing-masing.
Bella dengan Bumi, dan Nitha dengan Ragnar.
Dan tentunya bisa berkumpul kembali di ulang tahun Sakha.

Wedding? Masih dipercaya tentunya.
Awal tahun diberi kesempatan untuk mengabadikan moment pasangan Arys dan mb Ratih.
Dan secara mendadak mengabadikan moment milik sahabat saya: Windu dan Anggie.
Selamat, gaés!

Surprise?
Siapa sangka bisa berkolaborasi dengan Isyana Sarasvati?
Siapa sangka bisa berpartisipasi pameran berskala internasional bareng Yoka Sara?
Terima kasih banyak kesempatannya Jik Yoka, Rara, dan Isyan!

Dan pada penghunjung tahun ditutup dengan wawancara tahun ke-empat bersama sahabat saya Rai.
Dan mungkin moment terakhir bersama teman-teman Nosstress.

Dan yang terpenting di tahun ini?
Saya diberi banyak tamparan dan ilmu untuk menjadi lebih kuat dan ikhlas bersama Masbrooo sampai menjadi sekuat ini, kemudian memilih untuk bahagia.
Terima kasih banyak, semua.

Di tahun ini saya belajar untuk memilih menjadi bahagia.
Dengan tidak memikirkan hal yang mempersulit diri, dan berhadiah dengan achievement perubahan fisik yang lumayan berubah. I am happy.

Overall, it's an amazing year.
Sudah sangat siap untuk tahun depan.
More challenge please.

best regards,

Blog

Ésha Satrya

No comments:

Post a Comment